OVO merupakan aplikasi digital finance terpadu yang dikembangkan LippoX, sudah terintegrasi dengan beberapa perusahaan Lippo. Aplikasi ini mencoba mengakomodasi berbagai kebutuhan terkait dengan cashless dan mobile payment. Aplikasi OVO saat ini tersedia untuk platform Android dan iOS
Ada beberapa Cara top up Aplikasi ini antara lain dengan transfer ATM, Merchant berlogo OVO ZONE (MAXX COFFEE, OVO, ALFAMART) dan kartu debit,
pada kesempatan Kali ini saya Akan membagikan pengalaman pertama saya top up Aplikasi OVO melalui Alfamart
Ada beberapa Cara top up Aplikasi ini antara lain dengan transfer ATM, Merchant berlogo OVO ZONE (MAXX COFFEE, OVO, ALFAMART) dan kartu debit,
pada kesempatan Kali ini saya Akan membagikan pengalaman pertama saya top up Aplikasi OVO melalui Alfamart
Pertama Kali datang Langsung ke kasir, bilang Sama petugas kasir alfamart "mbak/ mas bisa top up OVO ?" Mungkin beberapa ada yang Belum paham apa itu OVO, seperti yang saya alami ini petugas kasirnya bilang "sebentar mbak, saya Coba dulu" sambil mencari menu top up OVO di komputer kasir, Lalu mbak kasirnya bilang "ofo" pake F, Aku jawab OVO pake V, nah setelah ketemu Kita diminta ID, nah ID nya adalah no HP terdaftar Di Aplikasi tersebut. Kita sebutkan nominal yang Akan Kita top up, Di kasir alfamart sendiri terdapat nominal 50rb, 100rb, 150rb, 200rb, 250rb, 500rb, 750rb, 1 jt. Kita tinggal pilih sendiri nominalnya, kemudian petugas kasirnya menyebutkan Nama yang tertera yaitu Nama anda / Nama akun OVO anda, setelah selesai petugasnya memberikan struk bukti top up dan saldo OVO Kita sudah bertambah.
Yang perlu diperhatikan adalah
1. Pastikan nomor telepon Anda sesuai dengan yang terdaftar di aplikasi OVO.
2. Top up yang telah berhasil tidak bisa dibatalkan atau dikembalikan dalam bentuk apapun.
3. Top up tidak dikenakan biaya tambahan alias Gratis alias Free
4. Batas minimum top up di setiap merchant bervariasi mulai dari Rp 50.000.
1. Pastikan nomor telepon Anda sesuai dengan yang terdaftar di aplikasi OVO.
2. Top up yang telah berhasil tidak bisa dibatalkan atau dikembalikan dalam bentuk apapun.
3. Top up tidak dikenakan biaya tambahan alias Gratis alias Free
4. Batas minimum top up di setiap merchant bervariasi mulai dari Rp 50.000.
Setelah top up Kita bisa sudah bisa bertransaksi Di merchant - merchant yang bekerja Sama dengan OVO, selain itu Kita juga bisa transfer ke rekening bank tanpa biaya Admin loh